Selasa, 31 Oktober 2017 00:00 WIB | Dibaca : 163
Waspada Bahaya Narkoba dan Jangan Sampai Terlambat Tawuran Antar Pelajar Pesan Yang Disampaikan Aiptu Wahyono Eko.H  Binmas Polsek Ciledug Saat Sambangi Para Pelajar

Tribrata News.com polsek ciledug, Bhabinkamtibmas Kelurahan Sudimara Barat wilayah Polsek Ciledug Aiptu Wahyono Eko.H melaksanakan giat Sambang dan binluh kepada Pelajar di SMP Negeri 3 Tangerang Jalan Raden Fatah Rt.01/06 Kelurahan Sudimara Barat Kecamatan Ciledug Kota Tangerang.

Aiptu Wahyono Eko.H saat sambang dengan memberikan penyuluhan agar para pelajar rajin belajar, disiplin dan jangan sampai terlibat tawuran antar pelajar apalagi sampai terlibat Narkoba, karena narkoba merusak akan membuat kecanduan bagi pengunanya dan bisa masuk dalam penjara atau mati.

Kapolsek Ciledug Kompol Supiyanto. SH memerintahkan kepada anggota bhabikamtibmas untuk melaksanakan sambang dengan memberikan penyuluhan kepada Pelajar di sekolah-sekolah.

Binmas Polsek Ciledug.



Artikel Terkait


Komentar

Pastikan Google Captcha Sudah Tercentang !!!