Rabu, 15 April 2020 19:10 WIB | Dibaca : 1200
Penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang rencananya akan dimulai pada Sabtu, 18 april mendatang, membuat Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang gencar melakukan tahapan sosialisasi kepada masyarakat Kota Tangerang yang tersebar di 104 kelurahan dan 13 kecamatan.
Read More →Rabu, 15 April 2020 17:38 WIB | Dibaca : 813
Menindaklanjuti himbauan Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang yang mewajibkan masyarakat mengggunakan masker kain pada saat beraktivitas di luar rumah. Satgas Kampung Siaga Covid-19 (Sigacor) RW 02 Kelurahan Sukajadi, Kecamatan Karawaci membagikan masker kain kepada warga secara gratis, Rabu (15/04).
Read More →Rabu, 15 April 2020 17:37 WIB | Dibaca : 1052
Jelang penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui jajaran kecamatan melakukan sosialisasi ke masyarakat.
Read More →Rabu, 15 April 2020 16:49 WIB | Dibaca : 723
Masih dalam masa pemberlakuan social dan physical distancing dalam rangka memutus rantai penyebaran Covid-19 di Kota Tangerang, Rapat Paripurna Penyerahan Rekomendasi Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Tahun 2019 dilakukan melalui video conference.
Read More →Selasa, 14 April 2020 15:57 WIB | Dibaca : 847
Jelang pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di wilayah Tangerang Raya, Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Benteng Kota Tangerang, terus memastikan kecukupan kebutuhan air minum untuk masyarakat di wilayah pelayanan Kota Tangerang. Pasalnya, air minum yang dipasok ke sejumlah wilayah Kecamatan Benda, Cipondoh, Neglasari, Batuceper, Tangerang dan Periuk masih terlayani dengan maksimal.
Read More →Menampilkan 12546 hingga 12550 ( Total : 24931 artikel )