Rabu, 5 Agustus 2020 16:23 WIB | Dibaca : 881
Pandemi covid-19 masih berlangung hingga saat ini, namun demikian masyarakat berupaya bangkit kembali dengan berbagai upaya dengan dukungan penuh pemerintah. Pelaku usaha mikro kecil menengah (UMKM) menggencarkan pemasaran melalui daring kemudian masyarakat mengoptimalkan pekarangan untuk bercocok tanam dalam menghasilkan pangan lokal.
Read More →Selasa, 4 Agustus 2020 15:04 WIB | Dibaca : 661
Ratusan pedagang di Pasar Jatiuwung yang berlokasi di Perumahan Taman Cibodas, Kelurahan Sangiang Jaya, Kecamatan Periuk, dipindahkan ke Pasar Laris Cibodas terkait dengan program revitalisasi pasar yang akan dijadikan Ruang Terbuka Hijau (RTH) dan fasilitas umum oleh Pemerintah Kota Tangerang.
Read More →Selasa, 4 Agustus 2020 14:57 WIB | Dibaca : 900
Wali Kota Tangerang, Arief R. Wismansyah, memimpin Apel Bersama Pembentukan Tim Pelaksana Kegiatan Rehabilitasi Stadion Benteng yang berlangsung di Lapangan Stadion Benteng, Jl. TMP Taruna, Kota Tangerang, Selasa (04/08).
Read More →Selasa, 4 Agustus 2020 08:25 WIB | Dibaca : 481
Selain bersepeda, senam aerobik salah satu olahraga yang diminati masyarakat selama pandemi Covid-19. Melihat kondisi tersebut, kali ini Pemkot Tangerang melalui Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kota Tangerang berupaya menggelar kegiatan Senam Bersama Tokoh (SEMBAKO) bersama Bhayangkari Cabang Metro Tangerang Kota untuk pertama kalinya dengan konsep virtual, Selasa, (04/08/2020).
Read More →Senin, 3 Agustus 2020 23:10 WIB | Dibaca : 547
Setelah melaunching 750 video pembelajaran untuk tingkat SD dan SMP se-Kota Tangerang, kali ini Dinas Pendidikan Kota Tangerang menggelar pelatihan teknik pembuatan video pembelajaran, untuk tingkat PAUD dan Pendidikan Non Formal (PNF), se-Kota Tangerang / Senin, (3/8/20).
Read More →Menampilkan 12176 hingga 12180 ( Total : 24798 artikel )