Berita Kota Tangerang

IMG-ini-daftar-jembatan-yang-ditinggikan-bangun

Ini Daftar Jembatan Yang Ditinggikan/Bangun

Selasa, 8 Oktober 2019 15:25 WIB | Dibaca : 1037

Pemerintah Kota Tangerang melalui Dinas PUPR melakukan pekerjaan berupa peninggian atau pembangunan jembatan. Totalnya, ada 19 jembatan yang berada di 10 kecamatan.

Read More →
IMG-minuman-jahe-tangerang-sampai-ke-jepang

Minuman Jahe Tangerang Sampai ke Jepang

Selasa, 8 Oktober 2019 15:23 WIB | Dibaca : 865

Minuman berbahan dasar olahan jahe merah produksi Hanifah, Warga RW 07 Kelurahan Bugel, Kecamatan Karawaci, yang biasa disebut Kampung Jahe, terbilang cukup menakjubkan. Bagaimana tidak, selain mempunyai banyak manfaat, minuman ini ternyata sudah sampai di ekspor ke Jepang. 

Read More →
IMG-dari-penjual-miras-beralih-jadi-bisnis-kuliner

Dari Penjual Miras, Beralih Jadi Bisnis Kuliner

Selasa, 8 Oktober 2019 15:08 WIB | Dibaca : 597

Tindakan tegas Bidang Penegakan Produk Hukum Daerah (Gakumda) Satpol PP Kota Tangerang yang berkali-kali menyegel kedai miras membuahkan hasil. Kini para pemilik kedai minuman beralkohol jera menjual minuman haram tersebut dan beralih berbisnis kuliner.

Read More →
IMG-pemkot-tangerang-raih-penghargaan-natamukti-2019

Pemkot Tangerang Raih Penghargaan Natamukti 2019

Senin, 7 Oktober 2019 17:51 WIB | Dibaca : 1049

Pemerintah Kota Tangerang berhasil meraih penghargaan Natamukti dari International Indonesia Council for Small Bussiness (ICSB) Indonesia City Awards 2019, yang berlangsung di IPB Convention Center, Jl. Raya Pajajaran, Kota Bogor, Senin (7/10/19).

Read More →
IMG-melalui-p2wkss-sachrudin-harapkan-peran-aktif-wanita-di-masyarakat

Melalui P2WKSS, Sachrudin Harapkan Peran Aktif Wanita di Masyarakat

Senin, 7 Oktober 2019 17:48 WIB | Dibaca : 609

Program Peningkatan Peranan Wanita Menuju Keluarga Sehat Sejahtera (P2WKSS) adalah salah satu upaya Pemerintah Kota Tangerang dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui perana wanita dalam keluarga.

Read More →

Menampilkan 14046 hingga 14050 ( Total : 25529 artikel )