Kamis, 29 Agustus 2019 20:02 WIB | Dibaca : 644
Wali Kota Tangerang Arief R. Wismansyah hadir dalam Konsultasi Publik Kota Tangerang untuk Peningkatan Aksi Iklim Lokal yang Partisipatif dan Inklusif serta Sosialisasi dan Pelibatan Masyarakat dalam Program Cool Roofs di Kota Tangerang, yang digelar di Ruang Akhlakul Karimah, Gedung Puspemkot Tangerang, Kamis (29/8/2019).
Read More →Selasa, 27 Agustus 2019 19:57 WIB | Dibaca : 801
Wali Kota Tangerang Arief R. Wismansyah hadir dalam acara Merajut Persatuan dan Kesatuan Dalam Semangat Kebhinekaan di Wilayah Kota Tangerang yang digelar di Mall Alam Sutera, Kota Tangerang, Selasa (27/8/2019).
Read More →Senin, 26 Agustus 2019 22:37 WIB | Dibaca : 524
Aksi nyata untuk lingkungan Kota Tangerang, 237 pelajar dari 17 sekolah di Kecamatan Karawaci menggelar bakti masyarakat terhadap lingkungan.
Read More →Minggu, 25 Agustus 2019 19:38 WIB | Dibaca : 436
PMI Kecamatan Karawaci mengadakan bakti sosial di bantaran sungai cisadane dalam rangka latihan gabungan PMR Se-Kecamatan Karawaci, Kota Tangerang, Minggu (25/08/2019).
Read More →Sabtu, 24 Agustus 2019 19:46 WIB | Dibaca : 1094
Pemerintah Kota Tangerang melalui Dinas Pendidikan Kota Tangerang menggelar kegiatan Parenting Education bagi para orang tua siswa yang merupakan bagian dari program pendidikan Tangerang Cerdas
Read More →Menampilkan 1731 hingga 1735 ( Total : 3708 artikel )