Berita Kota

IMG-himbauan-mui-ditengah-wabah-virus-corona

Himbauan MUI Ditengah Wabah Virus Corona

Rabu, 25 Maret 2020 18:46 WIB | Dibaca : 7533

Indonesia sedang dilanda musibah wabah virus covid-19 atau corona, tak terkecuali Kota Tangerang. Menyikapi situasi yang ada, Majelis Ulama Indonesia (MUI) pun mengeluarkan sejumlah himbauan. Ada enam poin himbauan yang tercantum. 

Read More →
IMG-cegah-corona-smpn-28-gandeng-upt-damkar-ciledug

Cegah Corona, SMPN 28 Gandeng UPT Damkar Ciledug

Rabu, 25 Maret 2020 18:42 WIB | Dibaca : 710

SMPN 28 Kota Tangerang turut melakukan pencegahan penyebaran COVID-19 (Virus Corona) di lingkungan sekolah. Bekerjasama dengan UPT Damkar Ciledug, sekolah yang berada di Jalan Raden Fatah itu melakukan penyemprotan disinfektan di seluruh bagian sekolah.

Read More →
IMG-pemerintah-pusat-dan-daerah-pastikan-stok-pangan-aman

Pemerintah Pusat dan Daerah Pastikan Stok Pangan Aman

Rabu, 25 Maret 2020 16:38 WIB | Dibaca : 1038

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang memastikan persediaan kebutuhan bahan pokok aman dan tersedia khususnya di tengah pandemi Virus Corona COVID-19.

Read More →
IMG-aksi-warga-basmi-corona-melalui-kampung-siaga-covid-19

Aksi Warga Basmi Corona Melalui Kampung Siaga Covid-19

Rabu, 25 Maret 2020 12:09 WIB | Dibaca : 1675

Berbagai upaya dilakukan seluruh elemen masyarakat Kota Tangerang untuk mengantisipasi penyebaran Virus Corona atau Covid – 19. Mulai dari Social Distancing dengan melakukan berbagai aktivitas dari rumah, hingga pembentukan Kampung Siaga Covid-19 (KSC 19).

Read More →
IMG-power-rangers-basmi-corona-di-cipondoh-makmur

Power Rangers, Basmi Corona di Cipondoh Makmur

Selasa, 24 Maret 2020 19:14 WIB | Dibaca : 1759

Tokoh power rangers yang identik sebagai pembela kebenaran dan menebarkan kebaikan, tak hanya hadir di layar televisi. Buktinya Selasa (24/03), sang merah hadir di Cipondoh Cipondoh Makmur, untuk membasmi Virus Corona atau Covid-19.

Read More →

Menampilkan 7501 hingga 7505 ( Total : 11446 artikel )